Thursday, June 10, 2010

Demam Piala Dunia 2010

Hari ini perhelatan Piala Dunia akan dimulai, pertandingan pertama adalah Afrika Selatan melawan Meksiko yang diadakan jam 1600 waktu setempat atau jam 2100 WIB. Perlu diketahui bahwa selisih waktu anatara Afrika Selatan dengan Indonesia adalah 5 jam (untuk WIB), 6 jam (untuk WITA), dan 7 jam (untuk WIT).
Perhelatan akan berlangsung selama 1 bulan dari 11-Juni-2010 s/d 11-Juli-2010.
Bila Anda ingin mengetahui jadwal pertandingan atau segala sesuatu tentang Piala Dunia, Anda bisa mencari di mesin Google. Ya, tentu saja Anda sudah tahu akan hal itu.
Yang saya perhatikan, bahwa Google juga mengalami demam Piala Dunia, themes-nya kental dengan nuansa Piala Dunia, seperti di halaman depannya: dan juga:

Kalender lengkap pertandingan Piala Dunia adalah sebagai berikut:


Sedangkan peta jadwal susunan pertandingan putaran knock out adalah sebagai berikut:

Fenomena yang terjadi pada event kali ini adalah banyaknya pemain yang cedera sehingga batal tampil di piala dunia.

Selain itu, Liga Inggris adalah kompetisi paling populer di dunia, terlihat dari paling banyak pemain yang tampil di Piala Dunia mempunyai klub di Liga Inggris (EPL).

Selamat menonton Piala Dunia.

Detail......