Dulu pada waktu melamar kerja, setelah lulus psiko test sering kali pertanyaan ini muncul pada saat interview........
Disuruh perkenalkan diri pakai bahasa inggris sedangkan dalam bahasa indonesia saja kadang kadang tersendat he he he......
Sebenarnya apa sih yang diperlukan si penginterview sehingga dia menanyakan demikian???
Kalau dalam pengalaman saya selama menghadapi para penginterview, mereka ingin menilai performance kita dari cara kita memperkenalkan diri.....contoh simpel : bagaimana kita bisa smart worker kalau memperkenalkan diri saja sudah susah dan tersendat sendat.....
Jadi apa kira kira yang perlu kita lakukan untuk menghadapi pertanyaan seperti ini????
Saran saya (berdasarkan pengalaman pribadi):
1.sebelum interview buat catatan tentang diri anda, dalam bahasa inggris lebih bagus lagi, sehingga pada saat interview kita tidak pusing lagi mau menceritakan apa
2. jangan menjawab terlalu pendek yang mengakibatkan si penanya bertanya, Terusss????
3. Ceritakan diri anda secara simple, jangan bertele tele.....
4. Ceritakan tentang pekerjaan anda, target yang pernah tercapai atau sesuatu yang pernah anda lakukan yang berbuah positive dan sukses
5. Jangan grogi, calm down dan tunjukkan sikap bahwa anda memang layak mereka rekrut jadi karyawan
Session pertanyaan ini biasanya adalah awal mula dari segudang pertanyaan so be careful, kalau jam/stack disini akan berpengaruh ke pertanyaan selanjutnya, sebaliknya kalau anda lancar pada sesi ini maka it will be nice for the other question
So Prepare yourself with a high spirit
Thank's and have a nice day
John
Fisik 93
Bukan menggurui just to share
Monday, October 20, 2008
Tell me about yourself
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
3 comments:
Ini interview pertama pada level HRD atau di level selanjutnya dgn. end usernya? Level GM bisa diterapkan juga?
Saya mau ngelamar nih jadi GM.
Bontor
Fisik '93
PS:
GM=GeMbel
Unang tor songoni lae ha ha ha....
nion akka tu adik kalas nasohea karejo manang nasohea interview do.....
Molo tu lae dang porlu be alana nga tukang interview lae....so terbalik do molo on tu lae...
Thank's 4 u'r comment
fisik93
Sian dia diboto Lae adik kelas (ta) akka na so karejo? Malo, jala jago do nasida. Tammat tor karejo do.
Minimal adong sikarejoan, manang aa pe i.
Btw...
Koq kita doank yang aktif disini? Yang lain sibuk mengejar target: target Laba Perusahaan, target GM, target Mobil Porsche, dll.
Hurang do haroa marketing ta untuk blog ta on.
Bontor
Fisik '93
Post a Comment