Friday, August 7, 2009

Blog Editor: Ringkasan

Saya bingung, kalimat pembuka apa yang bagus untuk topik ini. Saya berusaha tidak latah dalam hal ini. Tapi yang saya bicarakan adalah penggunaan tool yang bagus untuk blogging.

Untuk menulis web log (blog) secara produktif, user friendly, dan teratur, ada beberapa pilihan yang bisa digunakan, spt: Windows Live Writer, BlogJet, Bloggar, dan lain-lain. Dari sekian banyak blog editor yang saya coba, yang bagus (subjektif menurut saya) adalah Windows Live Writer dan BlogJet.

Windows Live Writer

Advantages:

  1. Menulis blog serasa mengetik dokumen menggunakan tool Microsoft Word.
  2. Support banyak blog provider,
  3. Bisa switch ke blog lain dengan cepat, (just one click away),
  4. Penanggalan penerbitan topik bisa diatur. Jika Anda menganggap topik ini saya terbitkan pada tanggal 08 Agustus 2009, penanggalan sistem mesin saya (07 Agustus 2009 Penaggalan Google) , Anda salah.
  5. Tersedia banyak plugins
  6. Harga yang paling bagus: gratis,

Disadvantages:

  1. Masih sulit untuk melakukan editing table dengan cepat secara GUI,
  2. Apa ya?

 

BlogJet

Advantages:

  1. User Interface-nya sangat manusiawi,

Disadvantages:

  1. Editor ini tidak menyediakan pengkategorian topik,
  2. Tidak gratis.

Penutup

Misi saya sebagai penulis akan tersampaikan, (mission accmplished) bila pembaca bisa menggunakan tool ini secara maksimal.

0 comments:

Post a Comment